Dengan mengandalkan material dasar dari kayu solid pilihan, Dapoerea mengembangkan inovasi produk kitchen kabinet dengan harga yang terjangkau dan berbagai kitchen accesories, seperti cutting board, tableware, dan berbagai kebutuhan dapur lainnya.
Maka dari itu kami percaya bahwa dapur yang baik tidak hanya baik dari segi fungsi, tapi juga memiliki nilai estetis yang dapat membuat pemilik semakin nyaman juga dapat menambah nilai sebuah rumah.
Keunggulan material yang dihadirkan membuat kami yakin dengan kualitas produk yang dihasilkan, tidak hanya menjual tapi kami membuka reseller bagi klien yang ingin menjual produk kami untuk memudahkan klien yang membuka bisnis serupa tanpa perlu repot.
Kami merancang desain keinginan anda, karena setiap manusia memiliki imajinasi yang unik dan berbeda, oleh karena itu, kami menghadirkan kustom untuk setiap produk dan kitchen setnya.
Kami memberi Anda kemudahan dalam memberikan informasi perawatan yang tepat untuk produk kami yang berasal dari material kayu solid pilihan. Dengan material dari kayu solid dapat menjadi investasi yang siginifikan karena dapat bertahan selama beberapa generasi.